KAJIAN HARGA DAGING SAPI DI PASAR TRADISONAL, PASAR MODEREN, DAN UUT BEEF DI KABUPATEN CIREBON

Authors

  • Bukhori Bukhori Universitas Muhammadiyah Cirebon
  • Fitri Dian Perwitasari Universitas Muhammadiyah Cirebon

DOI:

https://doi.org/10.32534/jkd.v14i1.5133

Abstract

 

Daging sapi merupakan bahan makanan hewani yang biasa dikonsumsi oleh masyarakat indonesia. Perbandingan harga daging sapi di pasar dari RPH (Rumah Potong Sapi ) di Cirebon mengalami perbedaan. Kebutuhan daging sapi untuk konsumsi penduduk Indonesia dirasa semakin meningkat setiap tahun sesuai dengan kenaikan jumlah penduduk sehubungan dengan kebutuhan protein hewani ini. tujuan penelitian ini untuk mengetahui perbedaan harga daging sapi di Kabupaten Cirebon. Prosedur penelitian menggunakan sistem wawancara informasi mengenai harga, kulitas, dan jenis daging yang di jual dan juga melakukan survey di tiga tempat yaitu : UUT beef, Pasar tradisonal (Pasar Batembat) dan pasar Super indo mengenai harga dan kualitas jenis daging Kemudian hasil wawancara mengenai informasi harga,kualitas, dan jenis daging sapi di deskriptifkan. Harga daging sapi di UUT beef jauh lebih murah dibandingkan pasar tradisonal dan pasar modern. UUT beef merupakan pusat penjualan daging dimana memberikan harga yang murah dan berkualitas dimana daging yang mereka produksi mempunyai sertifikat Halal dari MUI dan segmen pasar khusus untuk para pedagang pengecer, tukang bakso dan catering.

References

Anjar, S. 2019. “Dalam Sehari, Berapa Banyak Daging Yang Boleh Kita Konsumsi ? - Semua Halaman - Grid Health.” Gridhealth.Id. July 14, 2019. Https://Health.Grid.Id/Read/351785024/Dalam-Sehari-Berapa-Banyak-Daging-Yang-Boleh- Kita-Konsumsi?Page=All.

Astuti, F. K., Suroto, K., dan Santoso, E.

Analisis Bauran Pemasaran

Terhadap Perilaku Konsumen Daging

Sapi Dan Implikasi Strategi Pemasaran

Di Hypermart Kota Malang. Buana

Sains, 19(1): 25–36.

Fausiah, Andi, Ihwan Pausan, And Al Buqhori. 2018. “Karakteristik Kualitas Kimia Daging Sapi Bali Di Pasar Tradisional” 3: 8-10.

Https://Media.Neliti.Com/Media/Publications/283565-Karakteristik-Kualitas-Kimia-Daging-

Sapi-4c2299cc.Pdf.

Hasana, Kiki R, And Harapin Hafid. 2017. “Nilai Nutrisi Daging Sapi Setelah Perendaman Dalam Jus Rimpang Laos (Alpinai Galanga ) Pendahuluan Daging Merupakan Salah Satu Jenis Hasil Ternak Yang Hampir Tidak Dapat Dipisahkan Dari Kehidupan Manusia . Sebagai Bahan Pangan , Daging Merupakan Sumber P” 4 (1).

Karlina, Rena. 2020. “Etos Kerja Pedagang Daging Sapi Dalam Meningkatkan Loyalitas Konsumen.” Karya Ilmiah. Http://Etheses.Uinmataram.Ac.Id/62/1/Karlina Rena160203170.Pdf.

Nasrul, Alda, Dian Septinova, And Edy Santosa. 2015. “Kualitas Fisik Daging Dari Pasar Tradisional Di Bandar Lampung.” Jurnal Ilmiah Peternakan Terpadu 3 (3): 98-103. Https://Media.Neliti.Com/Media/Publications/233348-Kualitas- Fisik-Daging-Dari-Pasar-Tradisi-45bed1e4.Pdf.

Perwitasari, F. D dan Bastoni. 2021. Bauran Pemasaran di Tempat Pemotongan Hewan (TPH) Sumber Rezeki. Jurnal Peternakan Indonesia JPI Vol. 23 (1): 7-16.

Priyanti, Atien, And Ismeth Inounu. 2016. “Perilaku Harga Produk Peternakan Pada Hari Besar Keagamaan Nasional Price Behavior Of Livestock Products During National Religious Holidays” 14 (November): 149-62.

Downloads

Published

2024-06-22

How to Cite

Bukhori, B., & Perwitasari, F. D. . (2024). KAJIAN HARGA DAGING SAPI DI PASAR TRADISONAL, PASAR MODEREN, DAN UUT BEEF DI KABUPATEN CIREBON. Kandang : Jurnal Peternakan, 14(1), 250–254. https://doi.org/10.32534/jkd.v14i1.5133

Most read articles by the same author(s)

1 2 3 > >>