Menelusuri Determinan Minat Investasi Mahasiswa Akuntansi Feb Untan Di Pasar Modal

Authors

  • Velicia Angeline Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Tanjungpura
  • Rusliyawati Rusliyawati Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Tanjungpura
  • Rudy Kurniawan Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Tanjungpura

DOI:

https://doi.org/10.32534/jv.v19i2.5743

Abstract

Indonesia menargetkan akan menjadi “Indonesia Emas 2045” untuk meningkatkan kesejahteraan masyarakat. Investasi di pasar modal berperan penting dalam mencapai pertumbuhan ekonomi berkelanjutan. Lebih dari 50% peminat investasi di pasar modal dikuasi oleh gen z termasuk mahasiswa. Namun, tren pinjaman online & judi online merusak pandangan tentang keuangan. Mahasiswa perlu mendukung upaya memerangi hal-hal yang dapat merusak citra bangsa demi kesejahteraan negeri tercinta ini. Tujuan penelitian ini yaitu untuk menilai pengaruh literasi keuangan, persepsi risiko, dan motivas investasi terhadap minat investasi pada mahasiswa Fakultas Ekonomi & Bisnis Universitas Tanjungpura. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif diperoleh dari 100 mahasiswa yang sudah mengambil mata kuliah terkait investasi yaitu manajemen keuangan. Data dikumpulkan melalui google form. Analisis data meliputi uji validitas, uji reliabilitas, uji normalitas, multikolinearitas, heterokedastisitas serta uji regresi linear berganda, Uji F, Uji t, dan uji R^2. Hasil dari penelitian ini yaitu literasi keuangan tidak mempengaruhi minat investasi di pasar modal. Persepsi risiko dan motivasi investasi mempengaruhi minat invetasi bagi mahasiswa aktif jurusan Akuntansi Fakultas Ekononomi dan Bisnis Universitas Tanjungpura.

Keywords:

Minat investasi, Literasi Keuangan, Persepsi Risiko, Motivasi Investasi, Pasar Modal

References

Ade, L. H. (2023). Apa Itu Indonesia Emas 2045? Medcom.Id. Retrieved from https://www.medcom.id/ekonomi/makro/9K5AE6RK-apa-itu-indonesia-emas-2045#:~:text=Visi Indonesia 2045 yaitu mewujudkan,di semua bidang pembangunan%2C dalam

Afrida, N. P., & Sari, D. A. (2021). Pengaruh Literasi Keuangan Dan Persepsi Risiko Terhadap Minat Investasi Mahasiswa Stie Yppi Rembang. Prosiding Seminar Nasional Hukum, Bisnis, Sains Dan Teknologi, 2(1), 977-987. Retrieved from https://ojs.udb.ac.id/index.php/HUBISINTEK/article/view/1480

Ajzen, I. (1991). The Theory of planned behavior. Organizationel Behaviour And Human Decision Process, 50, 179–211. https://doi.org/10.1080/10410236.2018.1493416

Alfia, R. (2020). PENGARUH PEMAHAMAN INVESTASI, LITERASI KEUANGAN DAN EFIKASI KEUANGAN TERHADAP MINAT MAHASISWA BERINVESTASI DI PASAR MODAL (Studi Empiris Mahasiswa Akuntansi Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Muhammadiyah Metro) [Universitas Muhammadiah Metro]. Retrieved from http://eprints.ummetro.ac.id/id/eprint/673

Amalia, F., Ervina, H., & Setyorini, N. (2022). Pengaruh Persepsi Return, Literasi Keuangan, Persepsi Risiko, Persepsi Kemudahan Terhadap Minat Investasi Secara Online (Studi Kasus Pada Pebisnis Muda). Jurnal Ilmiah Manajemen Bisnis Dan Ekonomi Kreatif, 1(2), 24–41. https://doi.org/10.26877/jibeka.v1i2.25

Ambiah, A. N., & Darmawati, D. (2022). FAKTOR-FAKTOR YANG MEMENGARUHI MINAT MAHASISWA BERINVESTAS. Jurnal Ekonomi Trisakti, 20(1), 105–123. http://dx.doi.org/10.25105/jet.v2i2.14708

Amhalmad, I., & Irianto, A. (2019). Pengaruh Pengetahuan Investasi dan Motivasi Investasi Terhadap Minat Berinvestasi Mahasiswa Pendidikan Ekonomi Fakultas Ekonomi Universitas Negeri Padang. Jurnal Ecogen, 2(4), 734-746. https://doi.org/10.24036/jmpe.v2i4.7851

Annisa, R. (2023). Gen Z dan Milenial Menjadi Mayoritas Pengguna Pinjaman Online Pada Tahun 2023. GoodStats. Retrieved from https://data.goodstats.id/statistic/gen-z-dan-milenial-menjadi-mayoritas-pengguna-pinjaman-online-pada-tahun-2023-OyeSM

Arif, B. (2024). Milenial dan Gen Z Terjerat Pusaran Utang Pinjol. VOA Indonesia. Retrieved from https://www.voaindonesia.com/a/milenial-dan-gen-z-terjerat-pusaran-utang-pinjol/7522571.html

Cahya, B. T., & W., N. A. K. (2019). Pengaruh Motivasi dan Kemajuan Teknologi Terhadap Minat Investasi Saham. 7, 192–207. https://doi.org/10.24952/masharif.v7i2.2182

Chen, H., & Volpe, R. P. (1998). An Analysis of Personal Financial Literacy Among College Students. Financial Services Review, 7(2), 107–128. https://doi.org/10.1016/s1057-0810(99)80006-7

Darmadji, T., & Fakhruddin, H. M. (2006). Pasar Modal di Indonesia. Salemba Empat Jakarta.

Darmawan, A., Kurnia, K., & Rejeki, S. (2019). Pengetahuan Investasi, Motivasi Investasi, Literasi Keuangan Dan Lingkungan Keluarga Pengaruhnya Terhadap Minat Investasi Di Pasar Modal. Jurnal Ilmiah Akuntansi Dan Keuangan, 8(2), 44–56. https://doi.org/10.32639/jiak.v8i2.297

Dewati, A. A. (2020). Pengaruh Pengetahuan Investasi, Kebijakan Modal Minimum, Pelatihan Pasarmodal, Motivasi Investasi, Return Investasi Dan Risiko Investasi Terhadap Minat Investasi Mahasiswa. Skripsi, 128. Retrieved from http://dspace.uii.ac.id/123456789/23845

Elfrizal, R., Ar, S., & Subroto, W. T. (2022). Pengaruh Motivasi dan Pengetahuan Terhadap Minat Investasi di Pasar Modal Pada Mahasiswa. 6(1), 41–54. https://doi.org/10.26740/jpeka.v6n1.p41-54

Ernitawati, Y., Izzati, N., & Yulianto, A. (2020). Pengaruh Literasi Keuangan Dan Pelatihan Pasar Modal Terhadap Pengambilan Keputusan Investasi. Jurnal Proaksi, 7(2), 66–81. https://doi.org/10.32534/jpk.v7i2.1273

Fadilah, I. (2024). Investor Saham RI Cuma 5,4 Juta Orang, BEI: Ini Sangat Kecil. Detikfinance. Retrieved from https://finance.detik.com/bursa-dan-valas/d-7214040/investor-saham-ri-cuma-5-4-juta-orang-bei-ini-sangat-kecil

Faidah, F. (2019). Pengaruh Literasi Keuangan dan Faktor Demografi. Journal of Applied Business and Economic, 5(3), 251-260. https://doi.org/10.30998/jabe.v5i3.3484

Febrina, S., & Friyatmi, F. (2023). Pengaruh Literasi Keuangan Dan Motivasi Terhadap Minat Berinvestasi Mahasiswa Fakultas Ekonomi Universitas Negeri Padang. Jurnal Bina Manajemen, 11(2), 249–263. https://doi.org/10.52859/jbm.v11i2.364

Felisiah, E., & Natalia, E. Y. (2023). Analisis Pengetahuan Investasi, Return Investasi dan Motivasi Investasi Terhadap Minat Investasi Mahasiswa Akuntansi Kota Batam. ECo-Buss, 6(1), 287–300. https://doi.org/10.32877/eb.v6i1.804

Firdaus, R. A., & Ifrochah, N. (2022). MINAT INVESTASI MAHASISWA POLITEKNIK KEUANGAN NEGARA STAN DI PASAR MODAL. Jurnal Keuangan Negara Dan Kebijaakn Publik, 2(1), 16-28. https://doi.org/https://doi.org/10.31092/jaa.v2i1.1434

Gunawan, W., Kristiastuti, F., & Sari, U. K. (2022). Pengaruh Literasi Keuangan Terhadap Minat Investasi Pada Mahasiswa Fakultas Ekonomi Universitas Nurtanio Bandung. Jurnal Bisnis, Manajemen & Ekonomi, 19(2), 494–512. https://doi.org/10.33197/jbme.vol19.iss2.2021.823

Gusti, J. S., & Sofyan, E. (2019). Pengaruh Tekanan Anggaran, Ambiguitas Peran, Opportunistic Behaviour, dan Self Esteem Terhadap Budgetary Slack (Studi Empiris Pada Opd Kota Bukittinggi Tahun 2019). Jurnal Eksplorasi Akuntansi, 1(3), 1494–1509. Retrieved from http://jea.ppj.unp.ac.id/index.php/jea/article/view/157

Hadi, S. (1991). Analisis Butir Untuk Instrumen Angket, Tes, dan Skala Nilai. FP UGM.

Harahap, S. B., Bustami, Y., & Syukrawati, S. (2021). Pengaruh Literasi Keuangan Terhadap Minat Investasi Saham Syariah. Al Fiddhoh: Journal of Banking, Insurance, and Finance, 2(2), 75–82. https://doi.org/10.32939/fdh.v2i2.955

Hasanaha, F., Wahyuningtyas, E. T., & Susesti, D. A. (2022). Dampak Motivasi Investasi, Persepsi Resiko, Literasi Dan Efikasi. AKUNESA: Jurnal Akuntansi Unesa, 10(02), 1–10. https://journal.unesa.ac.id/index.php/akunesa/index

Hati, S. W., & Harefa, W. S. (2019). ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI GENERASI MILENIAL ( STUDI PADA MAHASISWI JURUSAN MANAJEMEN BISNIS POLITEKNIK NEGERI BATAM ). 3(2), 281–295. https://doi.org/10.30871/jaba.v3i2.1529

Jogiyanto. (2008). Sistem Informasi Keperilakuaan. Penerbit Andi : Yogyakarta.

Kelly, K., & Pamungkas, A. S. (2022). Pengaruh Literasi Keuangan, Persepsi Risiko dan Efikasi Keuangan terhadap Minat Investasi Saham. Jurnal Manajerial Dan Kewirausahaan, 4(3), 556–563. https://doi.org/10.24912/jmk.v4i3.19668

Kusmawati. (2011). Pengaruh Motivasi Terhadap Minat Berinvestasi Di Pasar Modal Dengan Pemahaman Investasi Dan Usia Sebagai Variabel Moderat. Jurnal Ekonomi Dan Informasi Akuntansi (JENIUS), 1(2), 103–117.

Lestiana, & Nurfauziya, A. (2023). Pengaruh pengetahuan investasi, kebijakan modal minimum, literasi keuangan dan social media influencer terhadap minat mahasiswa berinvestasi di pasar modal. Proceeding of National Conference on Accounting Anf Finance, 5, 136–149. https://doi.org/10.20885/ncaf.vol5.art16

Yani, K. L. P., Sara, I. M., & Dewi, A. A. A. E. T. (2020). Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Minat Mahasiswa Dalam Berinvestasi Di Pasar Modal (Studi Kasus Pada Investor Pemula Yang Terdaftar di Galeri Investasi Universitas Warmadewa ). Jurnal Riset Akuntansi Warmadewa, 1(2), 37–45. https://doi.org/10.22225/jraw.1.2.1838.37-45

Mahwan, I. B. P. F., & Herawati, N. T. (2021). Pengaruh Literasi Keuangan, Persepsi Risiko, dan Locus of Control Terhadap Keputusan Investasi Pengusaha Muda di Singaraja. JIMAT (Jurnal Ilmiah Mahasiswa Akuntansi), 12(3), 768–780. Retrieved from https://repo.undiksha.ac.id/6498/

Malik, A. D. (2017). Analisa Faktor – Faktor Yang Mempengaruhi Minat Masyarakat Berinvestasi Di Pasar Modal Syariah Melalui Bursa Galeri Investasi UISI. 3(1), 61–84. http://dx.doi.org/10.20473/jebis.v3i1.4693

Mawuntu, & Filbert, C. (2022). Pengaruh Literasi Keuangan, Persepsi Risiko, dan Modal Minimal Investasi Terhadap Minat Generasi Milenial Untuk Berinvestasi Saham (Studi Kasus di Mori Atas Sulawesi Tengah). 2, 1–31. Retrieved from https://repository.uksw.edu//handle/123456789/28159

Nainggolan, J. (2020). PENGARUH MOTIVASI INVESTASI, PENGETAHUAN INVESTASI, MODAL MINIMAL INVESTASI, PREFERENSI RISIKO, RETURN DAN GENDER TERHADAP MINAT MAHASISWA BERINVESTASI [Universitas Katolik Soegijapranata]. Retrieved from http://repository.unika.ac.id/id/eprint/24996

Nisa, A., & Zulaika, L. (2017). PENGARUH PEMAHAMAN INVESTASI, MODAL MINIMAL INVESTASI DAN MOTIVASI TERHADAP MINAT MAHASISWA BERINVESTASI DI PASAR MODAL (Studi pada Mahasiswa Sekolah Tinggi Kesuma Negara). Jurnal Penelitian Teori & Terapan Akuntansi (PETA), 2(2), 22–35. https://doi.org/10.51289/peta.v2i2.309

Ortega, L S., & Paramita, R. A. S. (2023). Pengaruh Literasi Keuangan, Kemajuan Teknologi, Pelatihan Pasar Modal, Dan Motivasi Terhadap Minat Investasi Di Pasar Modal. SIBATIK JOURNAL: Jurnal Ilmiah Bidang Sosial, Ekonomi, Budaya, Teknologi, Dan Pendidikan, 2(2), 709–726. https://doi.org/10.54443/sibatik.v2i2.648

Pajar, C. R. (2017). INVESTASI TERHADAP MINAT INVESTASI DI PASAR MODAL PADA MAHASISWA FE UNY INFLUENCE OF INVESTMENT MOTIVATION AND INVESTMENT KNOWLEDGE. 2, 1–16. Retrieved from https://journal.student.uny.ac.id/ojs/index.php/profita/article/viewFile/9628/9282

Pande, I. W. B. (2023). ANALISIS FAKTOR YANG MEMPENGARUHI MINAT INVESTASI MAHASISWA FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS MAHASARASWATI DENPASAR. Unmas, 8(5), 55. Retrieved from https://eprints.unmas.ac.id/id/eprint/2564

Pangestika, T., & Rusliati, E. (2019). Literasi Dan Efikasi Keuangan Terhadap Minat Mahasiswa Berinvestasi Di Pasar Modal. Jurnal Riset Bisnis Dan Manajemen, 12(1), 37. https://doi.org/10.23969/jrbm.v12i1.1524

Pangestu, A., & Bagana, B. D. (2022). Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Minat Investasi Generasi Milenial di Kota Semarang. E-Bisnis : Jurnal Ilmiah Ekonomi Dan Bisnis, 15(2), 212–220. https://doi.org/10.51903/e-bisnis.v15i2.671

Pavlou, P. A. (2003). International Journal of Electronic Commerce. International Journal of Electronic Commerce, 7(3), 101–134. Retrieved from https://papers.ssrn.com/sol3/papers.cfm?abstract_id=2742286

Piraga, N. I., Widiasmara, A., & Novitasari, M. (2021). Pengaruh Motivasi, Pengetahuan Investasi, kemajuan teknologi informasi, ekspektasi return, dan persepsi resiko terhadap minat generasi millenial dalam berinvestasi di pasar modal. SIMBA Seminar Inovasi Manajemen Bisnis Dan Akuntansi, 3, 1–10. https://doi.org/10.29303/risma.v4i1.1022

Pradikasari, E., & Isbanah, Y. (2018). Pengaruhfinancial Literacy, Illusion Of Control, Overconfidence,Risk Tolerance,Danrisk Perceptionterhadap Keputusan Investasipada Mahasiswa Di Kota Surabaya. Jurnal Ilmu Manajemen, 6(4), 424-434. Retrieved from https://ejournal.unesa.ac.id/index.php/jim/article/view/24408

Pradipta, I. M., & Yuniningsih, Y. (2023). Pengaruh Literasi Keuangan, Persepsi Resiko, dan Motivasi Investasi terhadap Keputusan Investasi Mahasiswa di Galeri Investasi FEB Universitas Pembangunan Nasional Veteran Jawa Timur. Al-Kharaj : Jurnal Ekonomi, Keuangan & Bisnis Syariah, 6(3), 1207–1215. https://doi.org/10.47467/alkharaj.v6i3.3679

Prasetyo, I. B., & Susanti. (2023). ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI MINAT INVESTASI DI PASAR MODAL PADA MAHASISWA EKONOMI DAN BISNIS (Studi Pada Mahasiswa Aktif Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Malangkuçeçwara Tahun 2021). Widya Akuntansi Dan Keuangan, 5(01), 1–11. https://doi.org/10.32795/widyaakuntansi.v5i01.2934

Prasetyo, M. J., Yudiantoro, D., & Hidayati, A. N. (2022). Pengaruh Pengetahuan Investasi, Risiko Investasi, dan Motivasi Investasi terhadap Minat Berinvestasi pada Pasar Modal Syariah. Jurnal Ekonomi, Manajemen, Bisnis Dan Akuntansi, 1(5), 779–788. Retrieved from https://bajangjournal.com/index.php/JEMBA/article/view/3365

Prihatin, K. S. (2022). Pengaruh Persepsi Mahasiswa Tentang Investasi Terhadap Minat Berinvestasi Saham Di Pasar Modal. Progress: Jurnal Pendidikan, Akuntansi Dan Keuangan, 5(1), 18–36. https://doi.org/10.47080/progress.v5i1.1438

Pulungan, D. R., & Febriaty, H. (2018). Pengaruh Gaya Hidup dan Literasi Keuangan Terhadap Perilaku Konsumtif Mahasiswa. Jurnal Riset Sains Manajemen, 2(3), 1–8. https://doi.org/10.5281/zenodo.1410873

Rahman, A. S., & Subroto, T. (2022). Pengaruh Motivasi dan Pengetahuan Terhadap Minat Investasi di Pasar Modal Pada Mahasiswa. Jurnal Pendidikan Ekonomi, Manajemen Dan Keuangan, 6(1), 41-54. https://doi.org/10.26740/jpeka.v6n1.p41-54

Riwati. (2022). Pengaruh Tingkat Literasi Keuangan Dan Faktor Demografi Terhadap Minat Investasi Pada Mahasiswa Febi Uin Ar-Raniry Banda Aceh. Skripsi. Universitas Islam Negeri Ar-Raniry Banda Aceh. Retrieved from https://repository.ar-raniry.ac.id/25916/1/Riwati%2C%20190603332%2C%20FEBI%2C%20PS%2C%20081267981678.pdf

Ro’fati, K., & Rahayuningsih, S. (2023). Pengaruh Pelatihan Pasar Modal, Return Investasi, Persepsi Risiko, Dan Literasi Keuangan Terhadap Minat Investasi Melalui Aplikasi Online Pada Generasi Z. Journal Of Student Research , 1(2), 138–154. https://doi.org/10.55606/jsr.v1i2.975

Robertus, A. (2023). Investasi Saham Gak Melulu Cuan, Ada Risikonya Juga! CNBC Indonesia. Retrieved from https://www.cnbcindonesia.com/mymoney/20230620144221-72-447640/investasi-saham-gak-melulu-cuan-ada-risikonya-juga

Saputra. (2018). Pengaruh Manfaat, Modal, Motivasi Dan Edukasi Terhadap Minat Dalam Berinvestasi Di Pasar Modal. Jurnal Manajemen Dan Akuntansi, 5(2), 178–190. Retrieved from https://www.neliti.com/id/publications/266016/pengaruh-manfaat-modal-motivasi-dan-edukasi-terhadap-minat-dalam-berinvestasi-di

Sari, V. M., Putri, N. K., Arofah, T., & Suparlinah, I. (2021). Pengaruh Motivasi Investasi, Pengetahuan Dasar Investasi, Modal Minimal, dan Kemajuan Teknologi terhadap Minat Investasi Mahasiswa. Jurnal Doktor Manajemen (JDM), 4(1), 88-107. https://doi.org/10.22441/jdm.v4i1.12117

Sari, W. G. I., & Ovami, D. C. (2021). Pengaruh Motivasi dan Literasi Keuangan Terhadap Minat Berinvestasi Pada Pasar Modal Syariah (Studi Kasus Mahasiswa Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara). National Conference on Applied Business, Education, & Technology (NCABET), 80–91. Retrieved from https://ncabet.conferences-binabangsa.org/index.php/home/article/view/7/17

Sartika, D., & Widyastuti, A. (2021). LITERASI KEUANGAN BAGI GENERASI MILLENNIAL DI ERA PANDEMI COVID-19. 5(2), 535–542. https://doi.org/10.52250/p3m.v5i2.357

Savanah, A. N., & Takarini, N. (2021). Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Minat Investasi Keuangan Pada Mahasiswa Manajemen UPN “Veteran” Jawa Timur. Jurnal Sosial Ekonomi Dan Politik, 2, 84–92. Retrieved from https://www.jsep.sasanti.or.id/index.php/jsep/article/view/37

Siregar, A. P., Ananda, A. D., Rananda, C. V., & Azzahra, T. P. (2023). Pengaruh Literasi Keuangan, Keamanan, Dan Kepercayaan Mahasiswa Terhadap Minat Investasi Online (Studi Kasus Mahasiswa Tingkat Strata Satu). Student Research Journal, 1(3), 393–410. Retrieved from https://journal-stiayappimakassar.ac.id/index.php/srj/article/view/355

Suaputra, G. A. S., Suparlinah, I., & Sujono, S. (2021). PENGARUH PENGETAHUAN PASAR MODAL, PERSEPSI RISIKO INVESTASI, PENGGUNAAN TEKNOLOGI TERHADAP PERILAKU MAHASISWA BERINVESTASI DI PASAR MODAL (Studi Empiris pada Galeri Investasi di Purwokerto). Kompartemen : Jurnal Ilmiah Akuntansi, 19(1), 70-89. https://doi.org/10.30595/kompartemen.v19i1.11225

Sugiarto, E. C. (2019). Investasi dan Indonesia Maju. Retrieved from Retrieved from https://www.setneg.go.id/baca/index/investasi_dan_indonesia_maju

Suhir, M., Suyadi, I., & Riyadi. (2014). Survei terhadap pengguna situs website www.kaskus.co.id. Jurnal Administrasi Bisnis, 8(1), 1-10. Retrieved from http://administrasibisnis.studentjournal.ub.ac.id/index.php/jab/article/view/355

Suyanti, E., & Hadi, N. U. (2019). Analisis Motivasi Dan Pengetahuan Investasi Terhadap Minat Investasi Mahasiswa di Pasar Modal. Edunomic Jurnal Pendidikan Ekonomi, 7(2), 108-116. https://doi.org/10.33603/ejpe.v7i2.2352

Syaputra, S. H., Armiani, A., Wardah, S., & Pirdaus, I. (2024). Pengaruh Motivasi, Modal Minimal, Pengetahuan Investasi, dan Teknologi Informasi terhadap Minat Berinvestasi Mahasiswa di Pasar Modal. Kompeten: Jurnal Ilmiah Ekonomi Dan Bisnis, 2(4), 762–774. https://doi.org/10.57141/kompeten.v2i4.93

Trisnatio, Y. A. (2017). Pengaruh Ekspektasi Return, Persepsi Terhadap Risiko, Dan Self Efficacy Terhadap Minat Investasi Saham Mahasiswa Fakultas Ekonomi Universitas Negeri Yogyakarta. Universitas Negeri Yogyakarta. PROFITA: Kajian Ilmu Ekonomi, 6(3), 1-15. Retrieved from https://publikasi.mercubuana.ac.id/index.php/jdm/article/view/12117

Utama, A. P., & Basri, A. F. (2023). Pengaruh Motivasi Kerja, Kepuasan Kerja, dan Komitmen Organisasional Terhadap Turnover Intention Karyawan PT. Juke Solusi Teknologi. Jurnal Indonesia Sosial Teknologi, 4(3), 347–369. https://doi.org/10.59141/jist.v4i3.596

Viana, E. D., Febrianti, F., & Dewi, F. R. (2022). Literasi Keuangan, Inklusi Keuangan dan Minat Investasi Generasi Z di Jabodetabek. Jurnal Manajemen Dan Organisasi, 12(3), 252–264. https://doi.org/10.29244/jmo.v12i3.34207

Wulandari, A. (2020). Program Studi Manajemen S1 (Februari 2020). 1(Februari). www.idx.co.id

Yulfiswandi, Y., Kho, C., Valentina, C., Lim, M. A., Jenny, J., & Aurellia, A. (2022). Pentingnya Perencanaan dan Pengelolaan Keuangan Untuk Masa Depan. Nusantara: Jurnal Ilmu Pengetahuan Sosial, 9(4), 1483–1490. Retrieved from http://jurnal.um-tapsel.ac.id/index.php/nusantara/article/view/11102

Yuliati, R., Amin, M., & Anwar, S. A. (2020). Pengaruh Motivasi Investasi, Modal Minimal Investasi, Pengetahuan Investasi, Dan Return Investasi Terhadap Minat Investasi Di Pasar Modal. Journal of Physics A: Mathematical and Theoretical, 9(3), 32–48. Retrieved from http://repository.unisma.ac.id/handle/123456789/296

Downloads

Published

2024-08-01

How to Cite

Angeline, V., Rusliyawati, R., & Kurniawan, R. . (2024). Menelusuri Determinan Minat Investasi Mahasiswa Akuntansi Feb Untan Di Pasar Modal. Value : Jurnal Manajemen Dan Akuntansi, 19(2), 618–634. https://doi.org/10.32534/jv.v19i2.5743