Pengetahuan Keuangan Dan Pengalaman Keuangan Pada Perencanaan Investasi: Pemoderasi Pengendalian Diri

Authors

  • Budi Barata Kusuma Utami Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Ahmad Dahlan Yogyakarta
  • Wahyu Dewi Hapsari Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Ahmad Dahlan Yogyakarta

DOI:

https://doi.org/10.32534/jv.v18i2.3679

Abstract

Setiap individu pada umumnya memiliki rencana untuk berinvestasi baik jangka pendek maupun jangka panjang. Perencanaan investasi tersebut dapat dipengaruhi oleh berbagai faktor, seperti pengetahuan dan pengalaman keuangan individu. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh pengetahuan keuangan dan pengalaman keuangan terhadap perencanaan investasi dengan pengendalian diri sebagai variabel moderasi pada UMKM kerajinan batik di Kabupaten Sleman. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif. Pengambilan sampel menggunakan metode purposive sampling dan mendapatkan sampel sebanyak 55 responden. Teknik pengumpulan data menggunakan kuesioner dan diolah menggunakan aplikasi Smart PLS. Hasil penelitian membuktikan bahwa: Pertama, pengetahuan keuangan berpengaruh positif terhadap perencanaan keuangan. Kedua, pengendalian diri memoderasi dan memperkuat pengaruh positif pengetahuan keuangan terhadap perencanaan investasi. Ketiga, pengalaman keuangan berpengaruh positif terhadap perencanaan investasi. Keempat, pengendalian diri tidak memoderasi dan memperlemah pengaruh positif pengalaman keuangan terhadap perencanaan investasi.

 

Keywords:

Pengetahuan, Pengalaman Keuangan, Perencanaan Investasi, Pengendalian Diri

References

Ademola, S. A., Musa, A. S., & Innocent, I. O. (2019). Moderating Effect Of Risk Perception On Financial Knowledge, Literacy And Investment Decision. American International Journal Of Economics And Finance Research, 1(1).

Alaaraj, H., & Bakri, A. (2020). The Effect Of Financial Literacy On Investment Decision Making In Southern Lebanon. International Business And Accounting Research Journal, 4(1).

Arianti, B. F. (2018). THE INFLUENCE OF FINANCIAL LITERACY, FINANCIAL BEHAVIOR AND INCOME ON INVESTMENT DECISION. European Research Studies Journal, 20(3).

Asih, S. W., & Khafid, M. (2020). Pengaruh Financial Knowledge, Financial Attitude Dan Income Terhadap Personal Financial Management Behavior Melalui Locus Of Control Sebagai Variabel Intervening. Economic Education Analysis Journal (EEAJ), 9(3).

Awais, M., Fahad Laber, M., Rasheed, N., & Khursheed, A. (2016). Impact Of Financial Literacy And Investment Experience On Risk Tolerance And Investment Decisions: Empirical Evidence From Pakistan. International Journal Of Economics And Financial Issues, 6(1).

Ayoeb, H. (2008). Forever Rich: Mengelola Uang Banyak Bertambah Banyak.

Baumeister, R. F. (2002). Yielding To Temptation: Self-Control Failure, Impulsive Purchasing, And Consumer Behavior. Journal Of Consumer Research, 28(4).

Bowen, C. F. (2002). Financial Knowledge Of Teens And Their Parents. Journal Of Financial Counseling And Planning, 13(2).

Brilianti, T. R., & Lutfi, L. (2020). Pengaruh Pendapatan, Pengalaman Keuangan Dan Pengetahuan Keuangan Terhadap Perilaku Keuangan Keluarga Di Kota Madiun. Journal Of Business And Banking, 9(2).

Budiono, H., Wiyanto, H., & Putri, Y. I. (2019). Keterkaitan Pengetahuan Dan Perencanaan Keuangan Terhadap Perilaku Karyawan Pria. Jurnal Ekonomi, 24(2).

Chaplin, J. E., Kriström, B., Jonsson, B., Hägglöf, B., Tuvemo, T., Aronson, A. S., Dahlgren, J., & Albertsson-Wikland, K. (2011). Improvements In Behaviour And Self-Esteem Following Growth Hormone Treatment In Short Prepubertal Children. Hormone Research In Paediatrics, 75(4).

Clark, R., Lusardi, A., & Mitchell, O. S. (2017). Financial Knowledge And 401(K) Investment Performance: A Case Study. Journal Of Pension Economics And Finance, 16(3).

Dewi, I. M., & Purbawangsa, I. B. A. (2018). PENGARUH LITERASI KEUANGAN, PENDAPATAN SERTA MASA BEKERJA TERHADAP PERILAKU KEPUTUSAN INVESTASI. E-Jurnal Ekonomi Dan Bisnis Universitas Udayana.

Falahati, L., Sabri, M. F., & Paim, L. H. J. (2012). Assessment A Model Of Financial Satisfaction Predictors: Examining The Mediate Effect Of Financial Behaviour And Financial Strain. World Applied Sciences Journal, 20(2).

Fattah, F. A., Indriayu, M., & Sunarto. (2018). Pengaruh Literasi Keuangan Dan Pengendalian Diri Terhadap Perilaku Konsumtif Siswa SMA Muhammadiyah 1 Karanganyar Fuad. BISE: Jurnal Pendidikan Bisnis Dan Ekonomi, Volume 4 N(1).

Feng, L., & Seasholes, M. S. (2005). Do Investor Sophistication And Trading Experience Eliminate Behavioral Biases In Financial Markets? In Review Of Finance (Vol. 9, Issue 3).

Gambetti, E., Zucchelli, M. M., Nori, R., & Giusberti, F. (2022). Default Rules In Investment Decision-Making: Trait Anxiety And Decision-Making Styles. Financial Innovation, 8(1).

Ghozali, I. (2018). Aplikasi Analisis Multivariate Dengan Program IBM SPSS 25. Universitas Diponegoro.

Hanopia, B. L., Surasni, N. K., & Hidayati, S. A. (2018). INVESTMENT DEPOSITS DECISION-MAKING IN BANK: A BEHAVIORAL FINANCE PERSPECTIVE. Russian Journal Of Agricultural And Socio-Economic Sciences, 74(2).

Henseler, J., Ringle, C. M., & Sinkovics, R. R. (2009). The Use Of Partial Least Squares Path Modeling In International Marketing. Advances In International Marketing, 20.

Humaira, I., & Sagoro, E. M. (2018). PENGARUH PENGETAHUAN KEUANGAN, SIKAP KEUANGAN, DAN KEPRIBADIAN TERHADAP PERILAKU MANAJEMEN KEUANGAN PADA PELAKU UMKM SENTRA KERAJINAN BATIK KABUPATEN BANTUL. Nominal, Barometer Riset Akuntansi Dan Manajemen, 7(1).

Ida, I. D. A., & Dwinta, C. Y. (2010). Pengaruh Locus Of Control, Financial Knowledge, Income Terhadap Financial Management Behavior. Jurnal Bisnis Dan Akuntansi, 12(3).

Lee, K. W., & Ha, K. S. (2014). A Study On The Factors That Affect The Investment Behavior In Financial Investment Products: Focused On The Effect Of Adjustment In Investment Consulting Service. Asia-Pacific Journal Of Business Venturing And Entrepreneurship, 9(5).

Lusardi, A. (2011). Household Saving Behavior: The Role Of Financial Literacy, Information, And Financial Education Programs. SSRN Electronic Journal.

Malhotra, N., & Birks, D. (2007). Instructor’s Manual.

Mardiana, V., & Rochmawati, R. (2020). SELF-CONTROL SEBAGAI MODERASI ANTARA PENGETAHUAN KEUANGAN, FINANCIAL ATTITUDE, DAN UANG SAKU TERHADAP PERILAKU MENABUNG. Jurnal Pendidikan Ilmu Sosial, 30(2).

Mpaata, E., Koske, N., & Saina, E. (2021). Does Self-Control Moderate Financial Literacy And Savings Behavior Relationship? A Case Of Micro And Small Enterprise Owners. Current Psychology.

Nga, J. K. H. (2020). Investigating The Influence Of Asian Cultural Value And Financial Knowledge On Investment Behaviours. Malaysian Journal Of Consumer And Family Economics, 24.

Otto, P. E., Davies, G. B., & Chater, N. (2007). Note On Ways Of Saving: Mental Mechanisms As Tools For Self-Control? Global Business And Economics Review, 9(2–3).

Pradikasari, E., & Isbanah, Y. (2018). Pengaruh Financial Literacy, Illusion Of Control, Overconfidence, Risk Tolerance, Dan Risk Perception Terhadap Keputusan Investasi Pada Mahasiswa Di Kota Surabaya. Jurnal Ilmu Manajemen (JIM), 6(4).

Purwidianti, W., & Mudjiyanti, R. (2016). ANALISIS PENGARUH PENGALAMAN KEUANGAN DAN TINGKAT PENDAPATAN TERHADAP PERILAKU KEUANGAN KELUARGA DI KECAMATAN PURWOKERTO TIMUR. Benefit: Jurnal Manajemen Dan Bisnis, 1(2).

Putri, N. M. D. R., & Rahyuda, H. (2017). PENGARUH TINGKAT FINANCIAL LITERACY DAN FAKTOR SOSIODEMOGRAFI TERHADAP PERILAKU KEPUTUSAN INVESTASI INDIVIDU. E-Jurnal Ekonomi Dan Bisnis Universitas Udayana.

Ramalho, T. B., & Forte, D. (2019). Financial Literacy In Brazil – Do Knowledge And Self-Confidence Relate With Behavior? RAUSP Management Journal, 54(1).

Reshinata, A. H. (2021). Pengaruh Pengalaman Dan Pengetahuan Keuangan Pada Generasi Milenial Terhadap Perilaku Perencanaan Investasi Dengan Moderasi Pendapatan. Perpustakaan Universitas Hayam Wuruk Perbanas Surabaya, 4(1).

Robb, C. A., & Woodyard, A. S. (2011). Financial Knowledge And Best Practice Behavior. Journal Of Financial Counseling And Planning, 22(1).

Sek?ci?ska, K., Rudzinska-Wojciechowska, J., & Jaworska, D. (2021). Self-Control And Investment Choices. Journal Of Behavioral Decision Making, 34(5).

Siahaan, M. D. R. (2013). Pengaruh Literasi Keuangan Terhadap Perilaku Pengelolaan Keuangan Pada Mahasiswa Perguruan Tinggi Di Surabaya. Artikel Ilmiah, 1.

Silvy, M., & Yulianti, N. (2013). SIKAP PENGELOLA KEUANGAN DAN PERILAKU PERENCANAAN INVESTASI KELUARGA DI SURABAYA. Journal Of Business And Banking, 3(1).

Siswanti, I. (2020). FINANCIAL KNOWLEDGE, FINANCIAL ATTITUDE, AND FINANCIAL MANAGEMENT BEHAVIOR: SELF–CONTROL AS MEDIATING. The International Journal Of Accounting And Business Society, 28(1).

Sohn, S. H., Joo, S. H., Grable, J. E., Lee, S., & Kim, M. (2012). Adolescents’ Financial Literacy: The Role Of Financial Socialization Agents, Financial Experiences, And Money Attitudes In Shaping Financial Literacy Among South Korean Youth. Journal Of Adolescence, 35(4).

Solimun. (2011). Analisis Variabel Moderasi Dan Mediasi. Program Studi Statistika FMIPA Universitas Brawijaya.

Southey, G. (2011). The Theories Of Reasoned Action And Planned Behaviour Applied To Business Decisions: A Selective Annotated Bibliography. Journal Of New Business Ideas & Trends, 9(1).

Sriwidodo, R. P. U. (2015). Pengaruh Pengetahuan Keuangan Dan Pengalaman Keuangan Terhadap Perilaku Perencanaan Investasi Dengan Self Control Sebagai Variabel Moderating. Jurnal Ekonomi Dan Kewirausahaan, 15(1).

Sriwidodo, U., & Sumaryanto. (2018). Analisis Self Control, Pengetahuan Keuangan, Dan Pengalaman Keuangan Terhadap Perencanaan Investasi. Ekonomi Dan Kewirausahaan, 18(1).

Subaida, I., & Hakiki, F. N. (2021). Pengaruh Pengetahuan Keuangan Dan Pengalaman Keuangan Terhadap Perilaku Perencanaan Investasi Dengan Kontrol Diri Sebagai Variabel Moderasi. Jurnal Ilmu Keluarga Dan Konsumen, 14(2).

Sugiyono, P. D. (2017). Metode Penelitian Bisnis: Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif, Kombinasi, Dan R&D. CV Alfabeta.

Tangney, J. P., Baumeister, R. F., & Boone, A. L. (2004). High Self-Control Predicts Good Adjustment, Less Pathology, Better Grades, And Interpersonal Success. Journal Of Personality, 72(2).

Thi, N., Mien, N., & Thao, T. P. (2015). Factors Affecting Personal Financial Management Behaviors: Evidence From Vietnam. Economics, Finance And Social Sciences.

Tribuana, L. (2020). Pengaruh Literasi Keuangan, Pengendalian Diri Dan Konformitas Hedonis Terhadap Perilaku Konsumtif Mahasiswa. Prisma (Platform Riset Mahasiswa Akuntansi), 1(1).

Warsono. (2010). Prinsip-Prinsip Dan Praktik Keuangan Pribadi. Jurnal Ekonomi Dan Bisnis, 13(2).

Downloads

Published

2023-07-15

How to Cite

Kusuma Utami, B. B., & Hapsari, W. D. (2023). Pengetahuan Keuangan Dan Pengalaman Keuangan Pada Perencanaan Investasi: Pemoderasi Pengendalian Diri. Value : Jurnal Manajemen Dan Akuntansi, 18(2), 237–252. https://doi.org/10.32534/jv.v18i2.3679