Kinerja Keuangan dan Return Saham Memediasi Good Corporate Governance terhadap Nilai Perusahaan

Authors

  • Komang Sri Widiantari Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Pendidikan Nasional
  • Komang Mega Utami Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Pendidikan Nasional
  • I Made Suidarma Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Pendidikan Nasional

DOI:

https://doi.org/10.32534/jpk.v11i1.5401

Abstract

Pengoptimalan nilai perusahaan seringkali menemukan hambatan karena adanya agency conflict. Langkah meminimalisir dampak negatif dari agency conflict ini melalui pengimplementasian Good Corporate Governance (GCG) sebagai bentuk kontrol terhadap pelaksanaan pengelolaan perusahaan. Di samping itu, terdapat faktor kinerja keuangan dan return saham yang turut memiliki korelasi yang kuat dalam penciptaan nilai perusahaan yang optimal. Penelitian ini bertujuan untuk menguji kinerja keuangan dan return saham memediasi pengaruh Good Corporate Governance terhadap Nilai Perusahaan. Populasi dalam penelitian ini berjumlah 59 perusahaan. Teknik penentuan sampel melalui metode purposive sampling dengan jumlah 17 perusahaan. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif dengan sumber data sekunder. Metode analisis data yang digunakan yakni Metode Structural Equation Modelling Partial Least Square (SEM-PLS). Output penelitian yakni GCG berpengaruh kepada Nilai Perusahaan, Kinerja Keuangan, dan Return Saham. Kinerja Keuangan tidak berpengaruh kepada Nilai Perusahaan. Return Saham berpengaruh kepada Nilai Perusahaan. Kinerja Keuangan tidak mampu berperan sebagai mediator GCG kepada nilai perusahaan. Return saham tidak mampu berperan sebagai mediator Good Corporate Governance kepada Nilai Perusahaan.

Keywords:

Good Corporate Governance, Return Saham, Kinerja Keuangan, Nilai Perusahaan

Downloads

Download data is not yet available.

References

Arfianti, R. I., & Anggraini, M. (2023). Moderasi Good Corporate Governance pada Pengaruh Kinerja Keuangan dan Kebijakan Dividen Terhadap Nilai Perusahaan. Jurnal Akuntansi, 12(1), 10–22. https://doi.org/https://doi.org/10.46806/ja.v12i1.912

Crisnandani, N., Rahmawati, I. Y., Tubastuvi, N., & Haryanto, T. (2021). The Effect of Intellectual Capital and Good Corporate Governance on Financial Performance In Banking Sector Registered In Indonesia Stock Exchange With Competitive Advantage As Intervening Variabel For 2016-2019. International Journal Of Economics Business and Accounting Research, 5(2), 412–424. https://jurnal.stie-aas.ac.id/index.php/IJEBAR

Dewi, D. M., & Setiyowati, S. W. (2023). Determinan Good Corporate Governance Terhadap Kebijakan Dividen dan Nilai Perusahaan. Jurnal Akuntansi, 12(1), 69–80. https://doi.org/10.37932/ja.v12i1.669

Eka., Jasman, J., & Asriany. (2023). Pengaruh Kebijakan Dividen, Kebijakan Hutang, dan Profitabilitas terhadap Nilai Perusahaan. 1(1), 396–409. https://doi.org/10.55606/sjryappi.v1i1.203

Fathoni, W. D., Muttaqien, Z., & Hendratmoko, S. (2023). Pengaruh Price Earning Ratio, Debt To Equity Ratio Dan Dividend Payout Ratio Terhadap Nilai Perusahaan Pada Perusahaan Sektor Basic Materials Yang Terdaftar Pada Bursa Efek Indonesia Periode 2017-2020. Jurnal Bisnis Islam Dan Kewirausahaan, 2(1), 28–42. https://ejournal.uniramalang.ac.id/index.php/jibe/article/view/2249/1624

Fatoni, H. A., & Sulhan, M. (2020). Pengaruh Good Corporate Governance Terhadap Nilai Perusahaan Dengan Profitabilitas Sebagai Variabel Mediasi (Studi Pada Perusahaan BUMN yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode Tahun 2016-2018). Ekspansi: Jurnal Ekonomi, Keuangan, Perbankan Dan Akuntansi, 12(1), 77–94. https://doi.org/10.35313/ekspansi.v12i1.1888

Fitrianingsih, D., & Asfaro, S. (2022). Pengaruh Good Corporate Governance Terhadap Kinerja Keuangan Perusahaan Perbankan Di Bursa Efek Indonesia. Jurnal Revenue : Jurnal Ilmiah Akuntansi, 3(1), 21–30. https://doi.org/10.46306/rev.v3i1.37

Ghozali, I. (2021). Aplikasi Analisis Multivariate Dengan Program IBM SPSS 26 Edisi 10. Badan Penerbit Universitas Diponegoro

Handayani, B. D., Rohman, A., Chariri, A., & Pamungkas, I. D. (2020). Corporate financial performance on corporate governance mechanism and corporate value: Evidence from Indonesia. Montenegrin Journal of Economics, 16(3), 161–171. https://doi.org/10.14254/1800-5845/2020.16-3.13

Huda, M., Purnomo, B. S., Purnamasari, I., & Aalamsyah, M. I. (2023). Pengaruh Kebijakan Dividen, Kebijakan Hutang dan Profitabilitas Terhadap Nilai Perusahaan pada Perusahaan Manufaktur. JSMA (Jurnal Sains Manajemen & Akunatnsi), 15(1), 71–85. https://doi.org/10.37151/jsma.v15i1.117

Irmalasari, E., Gurendrawati, E., & Muliasari, I. (2022). Pengaruh Good Corporate Governance (GCG), dan Corporate Social Responsibility (CSR) Terhadap Nilai Perusahaan Dengan Ukuran Perusahaan dan Leverage Sebagai Variabel Kontrol. Jurnal Akuntansi, Perpajakan Dan Auditing, 3(2), 443–460. Retrieved from http://pub.unj.ac.id/index.php/japa/article/view/746

Isnania, S. N., & Wahidahwati. (2018). Pengaruh Investment Opportunity Set (IOS) dan Kepemilikan Manajerial terhadap Return Saham. Jurnal Ilmu Dan Riset Akuntansi, 7(6), 1–24. Retrieved from http://jurnalmahasiswa.stiesia.ac.id/index.php/jira/article/view/897

Kurniati, S. (2019). Stock returns and financial performance as mediation variables in the influence of good corporate governance on corporate value. Corporate Governance (Bingley), 19(6), 1289–1309. https://doi.org/10.1108/CG-10-2018-0308

Laiya, S. R., Agus, M., Monoarfa, S., & Dungga, M. F. (2023). Pengaruh Good Corporate Governance Terhadap Nilai Perusahaan (Studi Pada Perusahaan Manufaktur Sektor Aneka Industri Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode 2017-2019). JAMBURA, 5(3), 1019-1030. http://ejurnal.ung.ac.id/index.php/JIMB

Mulya, D. B., & Kurnia. (2023). Pengaruh Good Corporate Governance dan Kebijakan Dividen Terhadap Nilai Perusahaan. Retrieved from http://jurnalmahasiswa.stiesia.ac.id/index.php/jira/article/view/5154

Nafsi, S. M., & Amanah, L. (2023). Pengaruh Corporate Social Responsibility, Good Corporate Governance, dan Kinerja Keuangan Terhadap Nilai Perusahaan, 12(7), 1-20. Retrieved from http://jurnalmahasiswa.stiesia.ac.id/index.php/jira/article/view/5365#

Nasution, J., Hasibuan, R. A., Abdi, K., & Rohman, F. (2023). Analisis Pengaruh Implementasi Good Corporate Governance Terhadap Nilai Perusahaan. Jurnal Penelitian Ekonomi Manajemen dan Bisnis (JEKOMBIS), 2(1), 241–251. https://doi.org/10.55606/jekombis.v2i1.996.

Ningsih, E. W., & Murtanto. (2023). Analisis Pengaruh Good Corporate Governance (GCG) Pada Nilai Perusahaan Perbankan Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia (BEI) Periode 2019-2021. Jurnal Ekonomi Trisakti, 3(1), 1489–1498. https://doi.org/10.25105/jet.v3i1.16013

Nurdina., & Widiarto, H. (2018). Pengaruh Economic Value Added Dan Penerapan Good Corporate Governance Terhadap Return Saham Pertambangan Di Bei Dengan Intellectual Capital Sebagai Variabel Intervening. Jurnal Akuntansi, 3(3), 829. https://doi.org/10.30736/jpensi.v3i3.187

Pradityo, M. A. (2022). Pengaruh Mekanisme Good Corporate Governance Terhadap Nilai Perusahaan Dengan Kebijakan Deviden Sebagai Variabel Mediator. Retrieved from http://repository.unissula.ac.id/26894/2/Manajemen_30401800009_fullpdf.pdf

Pradnyani, N. L. P. S. P. (2018). Pengaruh Good Corporate Governance Terhadap Kebijakan Dividen dan Implikasinya pada Nilai. SINTESA: Seminar Ilmiah Nasional Teknologi, Sains, Dan Sosial Humaniora, 4(6), 413–420. https://doi.org/10.36002/snts.v0i0.510

Pramitha, A. O., & Yuniningsih. (2023). Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Return Saham Dengan Nilai Perusahaan Sebagai Variabel Moderasi Pada Perusahaan Batubara Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia. Oikos : Jurnal Ekonomi Dan Pendidikan Ekonomi, 7(1), 72–84. https://doi.org/10.23969/oikos.v7i1.6100

Prasetya, E., & Lastanti, H. S. (2023). Pengaruh Good Corporate Governance Dan Kebijakan Dividen Terhadap Nilai Perusahaan. Jurnal Ekonomi Trisakti, 3(1), 1805–1814. https://doi.org/10.25105/jet.v3i1.16281

Putri, H. T. (2019). Pengaruh Manajemen Laba Terhadap Nilai Perusahaan pada Industri Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2015-2017. J-MAS (Jurnal Manajemen Dan Sains), 4(1), 51. https://doi.org/10.33087/jmas.v4i1.70

Rahman, A., & Asyik, N. F. (2021). Pengaruh Corporate Social Responsibility dan Good Corporate Governance terhadap Nilai Perusahaan Melalui Kinerja Keuangan. Jurnal Ilmu Dan Riset Akuntansi, 10(8), 2–26. Retrieved from http://jurnalmahasiswa.stiesia.ac.id/index.php/jira/article/view/4162

Rosmawati, W. (2020). Pengaruh Leverage Dan Good Coorporate Governance Terhadap Nilai Perusahaan Melalui Kebijakan Dividen. Gorontalo Accounting Journal, 3(2), 158–169. https://doi.org/10.32662/gaj.v3i2.1121

Saputri, I. A., & Supramono, S. (2021). Pengaruh Kinerja Keuangan Terhadap Nilai Perusahaan Dengan Profitabilitas Sebagai Variabel Intervening. Jurnal Riset Ekonomi Dan Bisnis, 14(2), 117–132. https://doi.org/10.26623/jreb.v14i2.4228

Sari, P. A., & Khuzaini. (2022). Pengaruh Good Corporate Governance Terhadap Nilai Perusahaan Dengan Kinerja Keuangan Sebagai Variabel Intervening (Studi Perusahaan Perbankan Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indnesia Periode 2016-2020). Jurnal Ilmu Dan Riset Manajemen, 11(8), 1–15. Retrieved from http://jurnalmahasiswa.stiesia.ac.id/index.php/jirm/article/view/4780

Shantika, A. K., & Kurniawati, S. L. (2023). Struktur Modal dan GCG Terhadap Nilai Perusahaan dengan Profitabilitas sebagai Variabel Mediasi di JII. Jurnal Ilmiah Ekonomi Islam, 9(01), 585–597. Retrieved from https://jurnal.stie-aas.ac.id/index.php/jie

Sofyan, A. (2023). Pengaruh Good Corporate Governance terhadap Nilai Perusahaan: Studi Pada Perusahaan Pertambangan. Jurnal Ekonomi Dan Bisnis, 3(1), 119–125. https://doi.org/10.47233/jebs.v3i1.579

Sofyani, H., Riyadh, H. A., & Fahlevi, H. (2020) Improving service quality, accountability and transparency of local government: The intervening role of information technology governance, Cogent Business & Management, 7:1, 1735690, Retrieved from https://www.tandfonline.com/doi/pdf/10.1080/23311975.2020.1735690

Muliyanti, S., Agusti, R., & Azhari. (2023). Pengaruh Good Corporate Governance, Capital Adequacy Ratio, Non Performing Financing, Kualitas Aktiva Produktif, dan Dana Pihak Ketiga Terhadap Kinerja Keuangan Perbankan Syariah. Jurnal Karya Ilmiah Multidisiplin (JURKIM), 3(1), 38–48. https://doi.org/10.31849/jurkim.v3i1.12785

Musyaffi, A. M., Sari, D. A.P & Respati, D. (2021). Understanding of Digital Payment Usage During COVID-19 Pandemic: A Study of UTAUT Extension Model in Indonesia. Journal of Asian Finance Economics and Business. 8(6). 475-482. https://doi.org/10.13106/jafeb.2021.vol8.no6.0475.

Sulastiningsih., Pradita, Y., & Mahamadaree Waeno. (2023). Pengaruh Good Corporate Governance Terhadap Nilai Perusahaan. Jurnal Riset Akuntansi Dan Bisnis Indonesia STIE Widya Wiwaha, 3(2), 595–616. https://doi.org/10.32477/jrabi.v3i2.725

Susanto, E., & Indrabudiman, A. (2023). Pengaruh Good Corporate Governance dan Corporate Social Responsibility terhadap Nilai Perusahaan dengan Kinerja Keuangan sebagai Variabel Intervening. Jurnal Ilmu Manajemen, 19(02), 69–80. https://doi.org/10.35384/jkp.v19i2.386

Ulfah, Y., & Refitamasi, U. (2023). Pengaruh kinerja keuangan dan faktor eksternal terhadap harga saham pada perusahaan LQ45 The influence of financial. INOVASI: Jurnal Ekonomi Keuangan dan Manajemen 1(1), 235–241. Retrieved from https://doi.org/10.30872/jinv.v19i1.12834

Wardani, P., & Rahayu, Y. (2023). Pengaruh Good Corporate Governance, Profitabilitas Dan Leverage Terhadap Nilai Perusahaan. Jurnal Ilmu Dan Riset Akuntansi, 12(5), 1–16. Retrieved from http://jurnalmahasiswa.stiesia.ac.id/index.php/jira/article/view/5224

Widiastari, K. A., Dewi, N. P. S., & Sudiartana, I. M. (2023). Pengaruh Good Corporate Governance dan Profitabilitas terhadap Nilai Perusahaan. Kumpulan Hasil Riset Mahasiswa Akuntansi (KHARISMA), 5(1), 134–144. Retrieved from https://e-journal.unmas.ac.id/index.php/kharisma/article/view/6342

Widiatantri, K., Mendra, N. P. Y., & Saitri, P. W. (2023). Pengaruh Mekanisme Good Corporate Governance terhadap Kinerja Keuangan pada Perusahaan Perbankan yang terdaftar di BEI Tahun 2019-2021. Kumpulan Hasil Riset Mahasiswa Akuntansi (KHARISMA), 5(1), 221–232. Retrieved from https://e-journal.unmas.ac.id/index.php/kharisma/article/view/6349

Yuniarti, N., Maslichah, & Afifudin. (2023). Pengaruh Good Corporate Governance (GCG), Profitabilitas dan Leverage Terhadap Nilai Perusahaan (Studi Pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di BEI 2018- 2022). E_Jurnal Ilmiah Riset Akuntansi, 12(02), 1007–1017. Retrieved from https://jim.unisma.ac.id/index.php/jra/article/view/22058

Downloads

Published

2024-03-12

How to Cite

Widiantari, K. S., Utami, K. M., & Suidarma, I. M. (2024). Kinerja Keuangan dan Return Saham Memediasi Good Corporate Governance terhadap Nilai Perusahaan. Jurnal Proaksi, 11(1), 63–79. https://doi.org/10.32534/jpk.v11i1.5401